Melakukan Pencarian Menu pada Software Restoran

Ketika ada ratusan menu dalam software restoran, kemudian suatu hari Anda membutuhkan informasi data menu dengan cepat, maka Anda cukup melakukan pencarian menu secara langsung dengan mengetik katanya saja.

Berikut cara melakukan pencarian menu pada software restoran

masuk ke fitur menu

klik kanan pada fitur menu > klik hapus semua

atau bisa juga dengan mengetik shortcut dengan menetik tombol Control+F

kemudian akan muncul form pencarian kolom yang berwarna kuning di bagian kiri bawah form menu

silakan lakukan pencarian dengan mengetik kata yang dibutuhkan dalam software restoran

untuk mengembalikan menu  agar kembali tampil semuanya, cukup mengosongkan form pencarian kemudian tekan tombol Enter

Sekian penjelasan tentang cara melakukan pencarian menu software restoran, jika ada pertanyaan yang kurang jelas bisa hubungi admin softwaretoko.co.id, PT. Inti Core Indonesia via Phone/SMS/WA/Line: 082133038180 & 081234540765 atau ke email: admin@software-id.com.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *